Tugas Kamis 28 Oktober 2021
Assalamualaikum wr wb
Selamat pagi
Apa kabar Ayah/Bunda? Semoga kita semua selalu dalam keadaan sehat. Mohon bimbingan Ayah/Bunda untuk terus mendampingi ananda dalam melakukan aktivitas pembelajaran di rumah. Ayah/Bunda yang hebat-hebat tetap semangat mendampingi putra putrinya di rumah, kita sama-sama berjuang untuk dapat memberikan pendidikan yang menyenangkan bagi anak-anak kita tercinta. Anak-anak bagaimana kabar kalian? Mudah-mudahan selalu sehat, semangat dan bahagia ya. Anak-anak sebelum memulai kegiatan kita baca doa belajar dulu ya (berdoa sesuai agama dan kepercayaan masing-masing).
ucapkan salam terlebih dahulu apa kalian whatsapp ke guru kalian dan orang yang lebih tua
KOMPETENSI DASAR
- 1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan umat beragama dalam kehidupan sehari-hari.
- 2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam memenuhi kewajiban dan hak sebagai warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari.
- 3.2 Memahami makna tanggung jawab sebagai warga masyarakat dalam kehidupan sehari hari.
- 4.2 Mengambil keputusan bersama tentang tanggung jawab sebagai warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari.
- 3.2 Memahami Interaksi manusia dengan lingkungan dan pembangunan sosial, budaya, dan ekonomi pengaruhnya terhadap masyarakat Indonesia.
- 4.2 Menceritakan interaksi manusia dengan lingkungan dan pengaruhnya terhadap pembangunan sosial, budaya, dan ekonomi masyarakat Indonesia.
- Bahasa Indonesia
- 3.6 Menggali isi dan amanat pantun yang disajikan secara lisan dan tulis dengan tujuan untuk kesenangan.
- 4.6 Melisankan pantun hasil karya pribadi dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat sebagai bentuk ungkapan diri.
- 3.4 Memahami organ peredaran darah dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia.
- 4.4 Menyajikan karya tentang organ peredaran darah pada manusia.
- 3.1 Memahami gambar cerita.
- 3.2 Memahami tangga nada.
- 3.3 Memahami properti tari daerah.
- 4.1 Membuat gambar cerita.
- 4.2 Menyanyikan lagu-lagu dalam berbagai tangga nada dengan iringan musik. 4.3 Memperagakan penggunaan properti tari daerah.
Soal
1. Nilai-nilai apa sajakah yang dapat kamu ambil dari Peristiwa Sumpah Pemuda?
Kalo sudah mengerjakan tugas silahkan kalian bisa upload TUGASMU dengan Klik Tulisan TUGAS
Jangan lupa ucapkan terimakasih kepada ayah/bunda yang telah mendampingi kalian belajar dirumah hari ini mari kita akhiri kegiatan belajar dirumah hari ini dengan membaca doa sesudah belajar terimakasih dan sampai jumpa
Selalu semangat dan jangan pernah lelah untuk terus menimba ilmu meski saat ini kita masih dalam situasi pandemi. Semoga kita semua selalu diberikan keberkahan dan kesehatan dari Allah SWT. Amin!
Wassalamualaikum wr.wb
Tags : Kelas 5
SDN 4 CIRAHAB
KI HAJAR DEWANTARA
- " Ing ngarso sang Tulodo " ( Di depan memberi Contoh )
- " Ing Madyo Mangun Karso " ( Di tengah Memberi Bimbingan )
- " Tut Wuri Handayani " (Di belakang Memberi Dorongan )
- : SD Negeri 4 Cirahab
- : 13 Februari 1980
- : Cirahab Rt03/04 Kec. Lumbir
- : sdn4cirahab@gmail.com
- : 087878789224
Posting Komentar